Kegiatan Desa Seloboro


Created At : 2016-03-10 01:23:01 Oleh : AY Berita Terkait Tugas dan Fungsi Dibaca : 315

Musrenbangdes Desa Seloboro dilaksanakan pada hari Senin, tanggal 11 Januari 2016 bertempat di Gedung TEA Nabin Beteng Seloboro, yang dihadiri oleh Pemerintah Desa, Lembaga kemasyarakatan Desa dan unsur masyarakat, lembaga lainnya serta Tim Fasilitasi Musrenbangdes Tingkat Kecamatan Salam.

Setelah dilakukan pembahasan terhadap materi, selanjutnya seluruh peserta musyawarah perencanaan pembangunan desa, menyepakati beberapa hal yang berketetapan menjadi kesepakatan akhir dari musyawarah perencanaan desa dalam rangka penyusunan RKP Desa yaitu dengan jumlah kegiatan 22 dengan perkiraan biaya Rp 5.328.700.000,-{jcomments off}

GALERI FOTO

Agenda

Sosialisasi Ketentuan Bidang Cukai
Senin, 26 September 2022